Jumat, 10/Maret-2017. Program Studi Agribisnis resmi melepas 24 Orang Mahasiswa yang mengikuti Kegiatan Magang di Instansi dan UKM yang ada di Kota Palu. Kegiatan ini merupakan agenda rutin tiap semester Program Studi Agribisnis untuk mahasiswa, Kegiatan ini bertujuan untuk melatih Mahasiswa Progaram Studi Agribisnis turut Serta dilapangan mengidentifikasi masalah di Instansi maupun UKM diKota Palu, sesuai tempat Magang masing-masing Mahasiswa. Kegiatan ini juga menghadirkan Perwakilan dari Balai Penelitian Teknologi Pertanian (BPTP), Dinas Perindustrian dan Perdagangan Provinsi Sulawesi Tengah dan Pimpinan UKM Sal-han sebagai Pembicara. Sehingga mampu memotivasi Mahasiswa Program Studi Agribisnis untuk mengikuti Kegiatan Magang Program Studi Agribisnis Fakultas Pertanian Universitas Tadulako.
24 Orang Mahasiswa Prodi Agribisnis Resmi Mengikuti Kegiatan Magang
Posted on by admin
1 min read